• SMA MUHAMMADIYAH 4 BELIK
  • Membentuk Manusia yang Kokoh Iman, Berakhlaq Mulia, Maju Dalam Ilmu Pengetahuan dan Teknologi

Siswa dan Guru SMA Muhammadiyah 4 Belik Berpartisipasi dalam Kegiatan Musycab Muhammadiyah dan Aisyiyah Kec. Belik

Belik, 4 dan 6 Agustus 2023 bertempat di Kampus Perguruan Muhammadiyah 4 Belik, Pimpinan Cabang Muhammadiyah dan Pimpinan Cabang Aisyiyah Kecamatan Belik melaksanakan rangkaian kegiatan Musyawarah cabang. Kegiatan ini berlangsung selama 2 hari, rangkaian kegiatan dimulai dengan Pawai Ta’aruf pada hari Jum’at, 4 Agustus 2023 dengan peserta seluruh warga, Ortom dan Amal Usaha Muhammadiyah. Kemudian kegiatan Musycab pada hari Minggu, 6 Agustus 2023 dimulai dengan kegiatan Pengajian Umum, Bazzar UMKM dari AUM dan Ortom Muhammadiyah serta diakhiri dengan kegiatan inti Musycab.

Sebagai bagian dari Amal Usaha Muhammadiyah, SMA Muhammadiyah 4 Belik berperan aktif dalam kegiatan tersebut. Dimulai dari seluruh warga  SMA Muhammadiyah 4 Belik mengikuti pawai ta’aruf bersama dan mengikuti kegiatan Bazzar dengan menampilkan tiga stand sekaligus. Stand Bazzar tersebut berisi berbagai macam olahan makanan dan minuman seperti bakso, tekwan, es kuwut dll, yang diproduksi oleh siswa dan guru SMA Muhammadiyah 4 Belik. Selain itu, siswa-siswa terbaik SMA Muhammadiyah 4 Belik juga berpartisipasi dengan menampilkan hasil karya dari kegiatan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila seperti tari daerah dan tari nusantar dan olah vokal lainnya.

Partisipasi warga SMA Muhammadiyah 4 Belik dalam kegiatan tersebut mampu meramaikan kegiatan Musycab Muhammadiyah dan Aisyiyah kecamatan Belik dan sebagai bentuk implementasi kegiatan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) dalam masyarakat.

ikuti media kami di :

Facebook : smampabelik

Istagram : smampabelik

Youtube : smampabelik

 

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Pagelaran Seni Kelas XII 2024

Pagelaran Seni Kelas XII angkatan ke-34 SMA Muhammadiyah 4 Belik yang terlaksana pada hari ini tepatnya pada Senin, 22 April 2024 dengan tema "Our Creativity is Our Tradition" di nyatak

22/04/2024 13:59 - Oleh Administrator - Dilihat 789 kali
Ujian Tengah Semester Mode CBT SMA Muhammadiyah 4 Belik

SMA Muhammadiyah 4 Belik menerapkan kegiatan Penilaian Sumatif Tengah Semester Genap (PSTS) menggunakan mode CBT (Computer Based Tes) dengan perangkat yang digunakan adalah Smartphone d

19/02/2024 08:57 - Oleh Administrator - Dilihat 990 kali
Lomba Matematika Tingkat Nasional Di UMP

Khoirunnisa Sekar Ramadhani siswi SMA Muhammadiyah 4 Belik berhasil lolos tahap 1 dalam Lomba Matematika Nasional Universitas Muhammadiyah Purwokerto (UMP) 2024 secara daring yang semul

17/02/2024 12:52 - Oleh Administrator - Dilihat 943 kali
MASA PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH (MPLS) DAN FORTASI SMA MUHAMMADIYAH 4 BELIK

Tahun pelajaran baru 2023/2024 di  SMA Muhammadiyah 4 Belik melaksanakan kegiatan MPLS dan Fortasi dimulai pada hari Senin, 17 Juli 2023. Setelah libur panjang dan rangkaian PPDB t

20/07/2023 20:52 - Oleh Administrator - Dilihat 4342 kali
Gelar Karya P5 SMA Muhammadiyah 4 Belik

Kamis, 15 Juni 2023, SMA Muhammadiyah 4 Belik menyelenggarakan Gelar Karya P5. Gelar Karya merupakan puncak dari kegiatan pembelajaran projek penguatan profil pelajar pancasila (P5) yan

15/06/2023 11:53 - Oleh Administrator - Dilihat 1420 kali
PELEPASAN DAN PERPISAHAN KELAS XII ANGKATAN XXXIII SMA MUHAMMADIYAH 4 BELIKTP 2022/2023

Selasa (9/05/2023) bertempat di Rest Area Beluk, SMA Muhammadiyah 4 Belik menggelar kegiatan Pelepasan bagi peserta didik kelas XII tahun pelajaran 2022/2023. Kegiatan pelepasan kelas X

10/05/2023 09:00 - Oleh Administrator - Dilihat 970 kali
SMA MUHAMMADIYAH 4 BELIK ADAKAN KEGIATAN PESANTREN RAMADHAN 1444 H

Pesantren Ramadhan di SMA Muhammadiyah 4 Belik rutin diadakan setiap tahunnya yang di programkan oleh sekolah. Tujuan dari Pesantren Ramadhan ini adalah untuk menambah wawasan ilmu agam

17/04/2023 18:53 - Oleh Administrator - Dilihat 1373 kali
PELATIHAN DASAR KEPEMIMPINAN TARUNA MELATI - 1 (PDKTM-1) IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH (IPM)

Pimpinan Ranting IPM SMA Muhammadiyah 4 Belik mengadakan kegiatan tahunan Taruna Melati 1 pada 19 -21 Januari 2023. Diikuti oleh siswa-siswi kelas 10 (sepuluh) dan 11 (sebelas). Pengkad

25/01/2023 10:54 - Oleh Administrator - Dilihat 2863 kali
SAMAAN Al QUR'AN KELAS TAHFIDZ SMA MUHAMMADIYAH 4 BELIK

Samaan Al quran adalah membaca , menyimak dan mendengarkan pembacaan Al quran, Kegiatan ini adalah salah satu realisasi dari program yang sudah disosialisasikan, yaitu program kelas tah

14/01/2023 12:24 - Oleh Administrator - Dilihat 1545 kali
SMA Muhammadiyah 4 Belik Melaksanakan Rapat Persiapan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Tahun Pelajaran 2023/2024

SMA Muhammadiyah 4 Belik, Pada hari Selasa (27/09/2022) mengadakan rapat guna membahas persiapan PPBD (Penerimaan Peserta Didik Baru) Tahun Pelajaran 2023/2024. Bapak Slamet Purwanto s

28/09/2022 08:24 - Oleh Administrator - Dilihat 1155 kali